Pada kali ini Mitra Kesehatan Masyarakat akan berbagi informasi mengenai Cara Mengenali Jenis Batuk dan Pengobatannya. Batuk merupakan mekanisme pertahanan tubuh untuk mencegah pernapasan dari benda atau gatal, beberapa penyebab batuk antara lain: Virus; Bakteri; dan Benda Asing lainnya yang terhirup. Bagaimana batuk dapat terjadi? Semuanya tergantung dari penyebabnya. Contohnya yang terjadi pada batuk kering, batuk ini dipicu oleh kemasukan benda-benda iritan seperti partikel makanan, asap rokok, polusi udara dan perubahan suhu. batuk ini muncul sementara sebagai refleks alami tubuh untuk mengeluarkan benda-benda iritan di saluran pernafasan. Namun, jika batuk kering tak kunjung reda besar kemungkinan dikarenakan oleh alergi, gejala infeksi virus atau lainnya. untuk mengatasi batuk kering gunakan obat jenis antitussive untuk menekan munculnya batuk. Berbeda halnya pada batuk produktif atau batuk berdahak. Batuk ini memiliki ciri khas yaitu dada terasa penuh dan berbunyi, kesulitan ber...
Mitra Kesehatan Masyarakat (MItra Kesmas) berupaya meningkatkan kesehatan masyarakat melalui pendekatan yang holistik dan berbasis komunitas dengan cara berbagi informasi tentang kesehatan.